Wednesday, September 21, 2011

Perbandingan Wireless Ad-Hoc Routing

Bab ini membandingkan setiap wireless ad-hoc routing berdasarkan parameter-paremater yang telah ditentukan.

Parameter yang akan dibandingkan:

Pada routing dengan Table driven routing:
- Time complexity
- Communication complexity
- Cara Routing
- Loop-free
- Multicast capability
- Tables yang dibutuhkan
- Frekuensi update transmissions
- Updates ditransmisikan ke
- Utilizes sequence numbers
- Utilizes hello messages
- Critical nodes
- Routing metric
- Kekurangan
- Kelebihan

Pada routing dengan On-demand
- Time complexity
- Communication complexity
- Cara Routing
- Loop-free
- Multicast capability
- Beaconing requirements
- Kemungkinan Multiple route
- Routes disimpan di
- Utilizes route cache/table expiration timers
- Motodologi rekonfigurasi routing
- Routing metric
- Kekurangan
- Kelebihan

No comments:

Post a Comment